Ilmu Dan Amal

 


Imam Ghazali berkata: "Ilmu tanpa amal adalah gila. Dan pada masa yang sama, amalan tanpa ilmu merupakan suatu amalan yang tidak akan berlaku dan sia- sia" (Kitab Ihyaulumudin).
Nabi Muhammad shallallahu 'alayhi wa sallam bersabda: "Barang siapa yang beramal tidak mengikuti perintah kami, maka akan ditolak." (HR Muslim).

MERASAI DAN MENJIWAI ILMU*
Allah swt berfirman;
قُـلْ هَـلْ يَسْتَوِى الَّذِيْنَ يَعْلَمُونَ وَالَّذِيْنَ لاَ يَعْلَمُونَ
“Katakanlah: Apakah sama antara orang yang berilmu dengan orang yang tidak berilmu?”
(QS. Az-Zumar : 9)
Allah swt memperingatkan kita;
أَفَمَنْ يَعْلَمُ أَنَّمَا أُنْزِلَ إِلَيْكَ مِنْ رَبِّكَ الْحَقُّ كَمَنْ هُوَ أَعْمَىٰ
“Apakah orang yang mengetahui bahwa apa yang diturunkan dari Rabbmu adalah kebenaran sama sebagaimana orang yang buta?”.
(QS. Ar-Ra'd : 19)
Allah swt berfirman;
وَيَرَى الَّذِينَ أُوتُوا الْعِلْمَ الَّذِي أُنْزِلَ إِلَيْكَ مِنْ رَبِّكَ هُوَ الْحَقَّ
“Dan orang-orang yang diberikan ilmu itu melihat bahwasanya apa yang diturunkan dari Rabbmu kepadamu itulah kebenaran.”
(QS. Saba’ : 6)
".....Niscaya Allah akan mengangkat atau meninggikan derajat orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang yang diberi ilmu beberapa derajat. Dan Allah Mahateliti tentang apa yang kamu kerjakan.” (Q.S. Al Mujaadilah ayat 11).
Jamganlah sesekali kita anggap budak2 baru yang nak belajar apa2 bidang sekalipun dan bertanya kita soalan yang pada kita dianggap “bodoh”, kita main2 kan perasaan mereka atau menghina mereka. Kita pun dulu mula dari bawah. Zero. Takkan lahir terus dah jadi pandai. Tunjuk ajar lah pada mereka dengan iklhas hati, walaupun dah seribu kali kita ajar orang lain. Lagi banyak kali kita ulang. sebenarnya kita jadi lebih mahir dan cekap dengan kerjaya kita. Kalau tak nak pimpin mereka, kita diam saja. Tak perlu kritik atau kutuk mereka. Insya-Allah, anda akan menjadi seorang pemimpin yang
hebat
. Saya pun hari-hari belajar benda baru..
( Sumber dari FB )
Share on Google Plus

About roslanTv Tarekat

Ut wisi enim ad minim veniam, quis nostrud exerci tation ullamcorper suscipit lobortis nisl ut aliquip ex ea commodo consequat. Duis autem vel eum iriure dolor in hendrerit in vulputate velit esse molestie consequat, vel illum dolore eu feugiat nulla facilisis at vero eros et accumsan et iusto odio dignissim qui blandit praesent luptatum zzril delenit augue duis.

0 comments:

Catat Ulasan